{"id":1646,"date":"2024-04-04T10:00:35","date_gmt":"2024-04-04T03:00:35","guid":{"rendered":"https:\/\/widyatransport.com\/?p=1646"},"modified":"2024-05-07T08:37:36","modified_gmt":"2024-05-07T01:37:36","slug":"museum-perjuangan","status":"publish","type":"post","link":"https:\/\/widyatransport.com\/museum-perjuangan\/","title":{"rendered":"Museum Perjuangan: Daya Tarik, Rute, Jam Buka, HTM"},"content":{"rendered":"
Yogyakarta tidak hanya terkenal dengan wisata alam yang indah. Ada juga berbagai museum yang menyimpan aneka koleksi dari masa lampau yang jelas memiliki cerita sendiri. Ada satu museum yang wajib sekali untuk Anda kunjungi selama berada di Yogyakarta, yaitu Museum Perjuangan<\/a>. Museum yang satu ini sendiri memberikan informasi terkait masa perjuangan pahlawan dalam melawan penjajah.\u00a0<\/span><\/p>\n Pembangunan Museum Perjuangan dilakukan pada tanggal 29 Juni 1961 dan peletakan batu pertama dilakukan oleh Sri Pakualam VIII. Pembangunan berlangsung selama 2 tahun, dimana pada tahun 1963, Museum Perjuangan selesai dibangun. Nama awal dari Museum Perjuangan sendiri adalah Monumen Setengah Abad Kebangkitan Nasional.\u00a0<\/span><\/p>\n Namun, dengan berbagai pertimbangan dari panitia yang terlibat pembangunan kala itu, namanya pun diganti menjadi Museum Perjuangan. Apabila Anda mengunjungi Museum Perjuangan, maka terlihat jelas keunikan dari segi arsitekturnya. Dimana memang ada banyak sekali makna yang tersimpan dari setiap bagian arsitekturnya. Tidak heran apabila Museum Perjuangan banyak sekali pengunjung setiap harinya.\u00a0<\/span><\/p>\nSejarah dari Museum Perjuangan<\/span><\/h2>\n