{"id":1314,"date":"2024-03-06T17:00:24","date_gmt":"2024-03-06T10:00:24","guid":{"rendered":"https:\/\/widyatransport.com\/?p=1314"},"modified":"2024-04-16T14:21:58","modified_gmt":"2024-04-16T07:21:58","slug":"grojogan-sewu","status":"publish","type":"post","link":"https:\/\/widyatransport.com\/grojogan-sewu\/","title":{"rendered":"Grojogan Sewu: Daya Tarik, Rute, Jam Buka, HTM"},"content":{"rendered":"

Grojogan Sewu<\/strong><\/a> – Tidak dapat dipungkiri bahwa alam di Indonesia sangatlah indah. Di Provinsi Jawa Tengah pun ada banyak lokasi wisata alam yang sudah tidak terbantahkan lagi pesonanya.<\/span><\/p>\n

Salah satunya adalah Grojogan Sewu yang letaknya ada di Tawangmangu, Kabupaten Karanganyar. Grojogan Sewu adalah wisata air terjun yang sangat populer karena memang memiliki pemandangan yang sangat luar biasa indahnya.\u00a0<\/span><\/p>\n

Tentang Grojogan Sewu Di Tawangmangu<\/span><\/h2>\n
\"Grojogan

Grojogan Sewu Karanganyar<\/p><\/div>\n

Grojogan Sewu memiliki arti Air Terjun Seribu yang ternyata masih misteri akan asal usul dari penamaannya tersebut. Banyak warga sekitar yang mengungkapkan bahwa mulanya dari ketinggian air terjun yang mencapai 1000 pecak. Dimana pecak adalah satuan pengukur yang digunakan oleh masyarakat dulu.\u00a0<\/span><\/p>\n

Ada juga yang menyebutkan bahwa nama tersebut diambil dari anak tangga yang berjumlah 1000 untuk mencapai ke lokasi air terjun. Bahkan ada yang menyebutkan 1000 berasal dari banyaknya volume air yang terjun. Terlepas dari misteri nama dari Grojogan Sewu, sudah tidak dapat dipungkiri bahwa pemandangannya sangatlah indah.\u00a0<\/span><\/p>\n

Grojogan Sewu sendiri berada di kaki Gunung Lawu dan berada di ketinggian 1000 mdpl. Tinggi total dari Grojogan Sewu sekitar 81 meter dengan debit air yang memang terbilang sangat deras. Lokasi dari Grojogan Sewu yang berada di kaki gunung tentu saja membuat suhu sekitar sangat dingin dan segar.\u00a0<\/span><\/p>\n

Daya Tarik dari Grojogan Sewu Tawangmangu\u00a0<\/span><\/h2>\n

Memiliki pemandangan alam yang sangat luar biasa, membuat Grojogan Sewu menjadi wisata populer selama berada di Tawangmangu. Selain dari keindahannya, tentu saja Grojogan Sewu punya daya tarik lain yang membuatnya menjadi destinasi wajib ketika liburan. Berikut ini adalah beberapa daya tarik dari Grojogan Sewu:\u00a0<\/span><\/p>\n

Trekking Menuju ke Grojogan Sewu\u00a0<\/span><\/h3>\n

Untuk sampai ke lokasi Grojogan Sewu, maka dari loket harus trekking terlebih dahulu. Anda nantinya akan menuruni anak tangga yang jumlahnya lebih dari 1000 lebih. Selama Anda menuruni anak tangga yang terbuat dari cor semen ini, maka akan disajikan pemandangan yang masih asri dan indah. Jadi, selama trekking tidak akan pernah merasa bosan.\u00a0<\/span><\/p>\n

\"Grojogan

Grojogan Sewu Tawangmangu Karanganyar<\/p><\/div>\n

Grojogan Sewu pun juga menyediakan jalur trekking yang lebih mudah dan bisa dilalui dari loket 2. Untuk trekking kedua ini, jalurnya lebih landai dan tidak begitu membuat lelah. Namun, untuk mencapai loket 2 memang agak jauh dari loket 1. Meski demikian, selama Anda trekking tetap bisa menikmati keindahan alam yang tersaji.\u00a0<\/span><\/p>\n

Ada Banyak Monyet<\/span><\/h3>\n

Daya tarik selanjutnya dari Grojogan Sewu adalah ada banyak sekali monyet atau kera yang menjadi penghuni hutan sekitarnya. Jumlahnya sangat banyak dan selalu dijaga oleh masyarakat sekitar. Namun, ketika Anda mengunjungi Grojogan Sewu, ada baiknya tidak membawa makanan atau barang-barang berharga.\u00a0<\/span><\/p>\n

Mengingat monyet yang ada di Grojogan Sewu cukup usil dan kerap mencuri barang\u2013barang miliki wisatawan. Biasanya dari pihak pengelola sudah memperingatkan untuk menyimpan barang serta tidak membawa makanan masuk. Tenang saja, monyet yang ada di Grojogan Sewu termasuk jinak bila tidak Anda ganggu.\u00a0<\/span><\/p>\n

Berenang di Kolam yang Disediakan\u00a0<\/span><\/h3>\n

Saat Anda sudah tiba di Grojogan Sewu, sudah pasti ingin merasakan kesegaran dari air terjun. Tapi, Anda tidak diizinkan untuk berenang di bawah Grojogan Sewu secara langsung. Debit air yang terbilang tinggi dan deras bisa berbahaya. Namun, jika Anda ingin menikmati kesegaran air, maka bisa bermain di kolam atau aliran sungainya.\u00a0<\/span><\/p>\n

Main Flying Fox\u00a0<\/span><\/h3>\n

Di Grojogan Sewu ada satu wahana yang jelas sangat seru untuk Anda mainkan, yaitu flying fox. Wahana yang satu ini akan mengajak anak meluncur kencang di seutas tali dari satu titik ke titik lainnya. Dimana selama Anda bermain flying fox di Grojogan Sewu akan melewati area air terjun dan pepohonan. Tenang saja, wahana yang satu ini sudah diawasi oleh ahlinya, jadi Anda bisa bermain dengan tenang.\u00a0<\/span><\/p>\n

Lokasi, Jam Buka dan Harga Tiket Masuk Grojogan Sewu Tawangmangu\u00a0<\/span><\/h2>\n

Bagi Anda yang ingin berlibur ke lokasi Grojogan Sewu<\/a>, maka alamat lengkapnya adalah di Jalan Raya Tawangmangu, Beji, Tawangmangu, Karanganyar, Jawa Tengah. Kalau dari pusat kota Karanganyar jaraknya sekitar 28 km dan dari Surakarta sekitar 40 km. Jam operasional dari Grojogan Sewu adalah mulai pukul 08.00 WIB sampai 16.00 WIB dan buka setiap hari.\u00a0<\/span><\/p>\n

Harga tiket masuk ke Grojogan Sewu adalah sebagai berikut:\u00a0<\/span><\/p>\n\n\n\n\n\n\n
Tiket Masuk\u00a0<\/span><\/td>\nRp. 20.000 per orang<\/span><\/td>\n<\/tr>\n
Flying Fox\u00a0<\/span><\/td>\nRp. 11.000<\/span><\/td>\n<\/tr>\n
Parkir Motor\u00a0<\/span><\/td>\nRp. 3.000<\/span><\/td>\n<\/tr>\n
Parkir Mobil<\/span><\/td>\nRp. 5.000<\/span><\/td>\n<\/tr>\n<\/tbody>\n<\/table>\n

 <\/p>\n

Apabila Anda sedang berlibur ke Solo atau Karanganyar, maka jangan sampai tidak mampir ke Grojogan Sewu. Pemandangan yang indah serta suasana yang sejuk jelas akan memberikan manfaat untuk Anda menenangkan pikiran. Bila Anda ingin mengunjungi Grojogan Sewu dari kota Yogyakarta, maka bisa segera menghubungi Widyatrans untuk memesan rental mobil di Jogja<\/a>.\u00a0<\/span><\/p>\n","protected":false},"excerpt":{"rendered":"

Grojogan Sewu – Tidak dapat dipungkiri bahwa alam di Indonesia […]<\/p>\n","protected":false},"author":1,"featured_media":1315,"comment_status":"closed","ping_status":"open","sticky":false,"template":"","format":"standard","meta":{"_acf_changed":false,"footnotes":""},"categories":[15],"tags":[],"class_list":["post-1314","post","type-post","status-publish","format-standard","has-post-thumbnail","hentry","category-wisata-karanganyar"],"acf":[],"aioseo_notices":[],"_links":{"self":[{"href":"https:\/\/widyatransport.com\/wp-json\/wp\/v2\/posts\/1314"}],"collection":[{"href":"https:\/\/widyatransport.com\/wp-json\/wp\/v2\/posts"}],"about":[{"href":"https:\/\/widyatransport.com\/wp-json\/wp\/v2\/types\/post"}],"author":[{"embeddable":true,"href":"https:\/\/widyatransport.com\/wp-json\/wp\/v2\/users\/1"}],"replies":[{"embeddable":true,"href":"https:\/\/widyatransport.com\/wp-json\/wp\/v2\/comments?post=1314"}],"version-history":[{"count":2,"href":"https:\/\/widyatransport.com\/wp-json\/wp\/v2\/posts\/1314\/revisions"}],"predecessor-version":[{"id":1318,"href":"https:\/\/widyatransport.com\/wp-json\/wp\/v2\/posts\/1314\/revisions\/1318"}],"wp:featuredmedia":[{"embeddable":true,"href":"https:\/\/widyatransport.com\/wp-json\/wp\/v2\/media\/1315"}],"wp:attachment":[{"href":"https:\/\/widyatransport.com\/wp-json\/wp\/v2\/media?parent=1314"}],"wp:term":[{"taxonomy":"category","embeddable":true,"href":"https:\/\/widyatransport.com\/wp-json\/wp\/v2\/categories?post=1314"},{"taxonomy":"post_tag","embeddable":true,"href":"https:\/\/widyatransport.com\/wp-json\/wp\/v2\/tags?post=1314"}],"curies":[{"name":"wp","href":"https:\/\/api.w.org\/{rel}","templated":true}]}}